Find Us On Social Media :

Mengenal Gendang Telinga Bolong yang Sempat Dialami Aura Kasih sampai Lakukan Operasi, Hal Sepele ini Penyebabnya

By Devi Agustiana, Rabu, 10 Februari 2021 | 11:09 WIB

Aura Kasih pernah menjalani operasi akibat gendang telinganya yang bolong.

- Denging di telinga (tinnitus)

- Sensasi berputar (vertigo)

- Mual atau muntah yang bisa terjadi akibat vertigo

Baca Juga: Manager Bantah Ridho Rhoma Kecanduan Narkoba Karena Terbiasa Dimanja Rhoma Irama

Ada beragam hal yang bisa menjadi penyebab gendang telinga pecah atau berlubang.

1. Infeksi telinga tengah (otitis media)

Kondisi ini sering kali menyebabkan penumpukan cairan di telinga tengah.

Tekanan dari cairan ini bisa menyebabkan gendang telinga pecah.

Baca Juga: Dulu Pernikahannya Viral, Begini Kabar Polly Alexandria Bule Cantik yang Menikah dengan Pria Magelang, Tubuh Kurusnya Jadi Sorotan

2. Barotrauma

Barotrauma adalah tekanan yang diberikan pada gendang telinga saat tekanan udara di telinga tengah dan tekanan udara di lingkungan tidak seimbang.

Barotrauma paling sering disebabkan oleh perubahan tekanan udara yang berhubungan dengan perjalanan udara.