"Aku datang karena diundang, tapi (aku) malah (seperti) disuruh pulang.""Itu (aku) baru sampai di bandara. Tiba-tiba diperiksa, 'Eh kenapa', aku bingung.""Terus aku dibawa ke suatu ruangan. Aku tanya, 'Apa saya buat kesalahan?'""Padahal baru 5 menit sampai bandara loh. Terus pas aku sampe ke (ruangan) itu, ujung-ujungnya cuman minta foto," kata dia dikutip Grid.ID, Sabtu (13/2/2021).
Baca Juga: Pakai Kerudung, Maria Ozawa Alias Miyabi Ucapkan Selamat Puasa untuk Umat Muslim di IndonesiaMiyabi pun sempat tak menyangka akan mengalami kejadian ini."Aku ditahan kira-kira sampai 1 jam. Paspor juga nggak dibalikin. Aku langsung 'Haah? gitu.""Ketika ambil foto kebetulan moodku sedang bagus dan aku juga sih santai aja," ungkapnya.
Baca Juga: Maria Ozawa Alias Miyabi Diperiksa Kantor Imigrasi Selepas Rayakan Ulang Tahun Teman di BaliMeski akhirnya diperbolehkan masuk ke Indonesia, Miyabi menyayangkan prosesnya yang memakan waktu lama."Terus diajak foto bareng juga. Kenapa gak dari awal aja padahal aku juga ok aja," kata Miyabi.