Find Us On Social Media :

Nggak Heran Dinda Hauw Ngidam Cokelat di Kehamilan 5 Bulan, Simak Apa Saja Manfaat Camilan Enak Ini untuk Bumil

By Devi Agustiana, Senin, 15 Februari 2021 | 18:05 WIB

Dinda Hauw blak-blakan ngaku doyan cokelat saat hamil, ternyata makanan ini memang punya segudang manfaat untuk bumil, loh.

Ini adalah manfaat yang penting karena kebanyakan wanita hamil mengalami tekanan darah di atas normal, terutama karena ketegangan yang disebabkan oleh janin yang sedang tumbuh.

Baca Juga: Rey Mbayang Pamer Foto dengan Gaya Rambut Baru, Warganet Auto Histeris Gegara Paras Suami Dinda Hauw hingga Sebut bak Oppa Korea : Song Kang Versi Indonesia

  1. Kaya antioksidan dan flavonoid

Saat hamil, ada kemungkinan besar radikal bebas dalam tubuh dapat menyebabkan penyakit.

Nah, antioksidan-lah yang bisa mengembalikan keseimbangan normal dan kesehatan dalam tubuh.

Flavonoid juga bagus untuk wanita hamil karena membantu meningkatkan kekebalan tubuh dan meningkatkan kemungkinan melahirkan bayi yang sangat sehat.

  1. Kaya akan magnesium, zat besi, dan protein

Ketiga nutrisi ini sangat penting dalam perkembangan otak janin dan sel darah.

Baca Juga: Sempat Tolak Rey Mbayang karena Lebih Muda, Dinda Hauw Ngaku Hanya Butuh Waktu Singkat untuk Terima Ajakan Nikah sang Suami : Istakharahnya Cuman 2 Minggu

  1. Menghilangkan stres

Kehamilan adalah suatu kondisi yang pasti menyebabkan banyak stres pada wanita.

Konsumsi cokelat secukupnya selama kehamilan dari minggu ke minggu dapat membantu menghilangkan stres.

Namun, tetap perlu diingat bahwa sebaiknya ibu hamil mengonsumsi cokelat dalam jumlah sedang dan tidak berlebihan.

(*)