Find Us On Social Media :

4 Tips Makeup untuk Pemilik Mata Sipit Agar Terlihat Lebih Besar

By Ristiani Theresa, Rabu, 31 Maret 2021 | 15:35 WIB

Makeup smokey eyes untuk pemilik mata sipit

Grid.ID - Ada beberapa cara untuk membuat ilusi mata sipit menjadi lebih besar.

Nah, salah satunya adalah dengan makeup!

Ada beberapa tips makeup untuk pemilik mata sipit agar terlihat lebih besar yang bisa kalian coba.

Yuk simak!

Baca Juga: Penampilan Serba Emasnya Tampak Mencuri Perhatian, Intip Penampilan Titi DJ Saat Reuni Bareng Krisdayanti dan Ruth Sahanaya!

1. Model alis

Salah satu pentingnya memiliki alis yang terlihat besar atau tebal adalah dapat membuat ilusi mata yang lebih sipit.

Tentunya, pastikan kamu mengalihkan perhatian dari mata besar menggunakan riasan alis yang bold namun tidak berlebihan.

Baca Juga: Tampil Eksotis dengan Makeup Flawless dan Natural, Intip Riasan Wajah Marion Jola Dalam Pemotretan Terbarunya!

2. Eyeshadow warna gelap

Aplikasikan eyeshadow bernuansa gelap, yakni dengan menggunakan warna cokelat di sudut luar kelopak mata dan kemudian perlahan-lahan campurkan ke dalam.

Ketika kamu menerapkan eyeshadow gelap di sudut luar, lebih sedikit cahaya memantul dari permukaan kelopak mata sehingga membuat kelopak mata tampak lebih sipit.

Baca Juga: Pantas Bikin Arsyah Rasyid Berpaling dari Maudy Ayunda Demi Pacari Pevita Pearce, Gaya Garang Adik Keenan Pearce Tanpa Polesan Makeup Sambil Todong Senapan Panjang Bikin Warganet Rela Mati, Netizen: Mau dong Ditembak..

3. Eyeliner cat eye

Ketika kamu memiliki mata yang besar, hal yang paling mudah kamu lakukan adalah menggunakan teknik riasan cat eye.

Semakin panjang winged yang kamu buat, riasan ini akan membuat kelopak matamu terlihat lebih sipit.

Baca Juga: Jalani Pemotretan untuk Promosi Bisnisnya, Penampilan Nikita Willy yang Kelewat Menawan Malah Buat Netizen Salfok!

4. Maskara bulu mata bawah

Mengaplikasikan maskara pada bulu mata bagian atas merupakan teknik untuk membuat mata terlihat lebih besar.

Nah, sebaliknya kamu perlu mengaplikasikan maskara pada bulu mata di bagian bawah untuk tampilan kelopak mata lebih sipit.(*)