Find Us On Social Media :

Modal Cuka Saja, Kita Bisa Membersihkan Dinding yang Penuh Noda Krayon, Dijamin Kinclong Lagi!

By Devi Agustiana, Rabu, 1 September 2021 | 10:47 WIB

Nggak perlu bingung membersihkan dinding yang pernuh noda krayon, ternyata hanya pakai cuka saja bisa, loh.

Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana

Grid.ID – Hanya mengandalkan cuka, ternyata kita bisa membersihkan noda krayon di dinding, loh.

Iya, cuka bisa diandalkan untuk membersihkan noda krayon yang sangat menempel di dinding.

Tak banyak orang tahu, cuka memiliki kandungan yang bisa mengangkat noda krayon di dinding.

Keberadaan noda krayon di dinding memang sangat sulit dihindari, apalagi saat si kecil sedang masa pertumbuhan.

Anak sangat senang menulis atau menggambar di berbagai permukaan, termasuk dinding.

Dengan menggunakan krayon favoritnya, anak akan menggambar apa pun kemauannya di tembok rumah.

Akan tetapi, tidak perlu risau dengan masalah ini.

Baca Juga: Awas Jadi Sarang Bakteri dan Virus Corona, Begini Cara Tepat Membersihkan Mainan Anak Selama Pandemi, Ternyata Nggak Cukup Pakai Air Sabun!