Find Us On Social Media :

Bosan dengan Suasana Kantor yang Monoton? 5 Drama Korea tentang Kehidupan Karyawan Ini Mungkin Bisa Jadi Pelipur Lara, Jangan Nonton di Situs Ilegal Drakorindo, Ya!

By Citra Widani, Senin, 13 September 2021 | 07:39 WIB

Poster drama korea kantoran The Producers

3. The Producers

Penonton akan disuguhkan realita di balik variety show Korea yang selama ini sukses menghibur.

Drama ini akan menyuguhkan gambaran di balik layar produksi sebuah tayangan yang memberi pesan kuat soal persahabatan, ketenaran, dan support system.

The Producers akan menyoroti ketiga produser acara besar televisi menggali ide mereka untuk menyajikan acara yang sempurna.

Tiga produser tersebut adalah Ra Jun-mo (Cha Tae-hyun) PD veteran dari variety show, Tak Ye-jin (Gong Hyo-jin) PD acara musik veteran, dan Baek Seung-chan (Kim Soo-hyun).

4. Radiant Office

Drama ini menggambarkan sulitnya mencari pekerjaan dan pindah dari pekerjaan satu ke pekerjaan lainnya.

Radiant Office juga menunjukan tekanan yang dirasakan seorang pengangguranEun Ho Won (Go Ah Sung) yang tak kunjung mendapatkan pekerjaan hingga mencoba untuk bunuh diri.

Namun, pekerjaan akhirnya menghampiri saat dirinya telah berdamai dengan diri sendiri.

Ia pun bergabung dengan karyawan dari berbagai macam latar belakang untuk memajukan perusahaan.

Baca Juga: Drakorindo Ilegal, Yuk Simak 5 Drama Korea Jadul Paling Legendaris yang Dijamin Menarik dan Wajib Ditonton Para Pencinta Drakor