Find Us On Social Media :

So Sweet! Berawal dari Instagram, Ternyata Begini Cara Teuku Ryan Menembak Ria Ricis hingga Berhasil Buat sang Youtuber Tersenyum Malu

By Citra Widani, Sabtu, 2 Oktober 2021 | 17:17 WIB

Ria Ricis dan Teuku Ryan saat berada di kapal yang menjadi saksi cinta keduanya

Teuku Ryan bahkan ikut serta membantu Ricis dan tim untuk menyelesaikan beberapa proyek.

Meski begitu, Ricis mengakui bahwa dirinya belum terlalu banyak berinteraksi sampai akhirnya Teuku Ryan mengajaknya dan tim untuk menghampiri kediamannya.

"Jadi, aku kan di Aceh 4 hari waktu itu, hari pertama sampai itu kan makan, dan bansos, Abang juga bantuin ke laut bla bla, kita belum ngobrol panjang itu, Abang di mana, aku di mana."

"Terus hari kedua bansos lagi, ngobrol tipis-tipis, hari kedua malamnya dibawa ke rumah keluarga, aku ngelihatnya senang karena diterima baik, normal," ucap Ricis, dikutip dari Youtube Melaney Ricardo, Sabtu (2/10/2021).

Perjalanan Ricis di Aceh akhirnya berakhir.

Ia dan tim harus segera pergi dari kota Aceh untuk melakukan perjalanan selanjutnya.

Saat berada di kapal penyebrangan, Teuku Ryan mulai mendekati Ricis yang kala itu tengah menikmati deburan ombak laut.

Baca Juga: Disinggung Soal Nikah Siri, Ini Kata Ria Ricis dan Teuku Ryan