Find Us On Social Media :

Bisa Bikin Mandul Hingga Perpendek Umur, Tolong Hentikan Kebiasaan Meletakkan Handphone di Kasur Saat Tidur, Bahaya Banget!

By Ragillita Desyaningrum, Jumat, 15 Oktober 2021 | 19:19 WIB

Ada beberapa bahaya meletakkan handphone di kasur atau bawah bantal yang kerap kita abaikan.  Efeknya bisa mempengaruhi kesuburan!

1. Risiko terbakar

Meletakkan handphone di kasur atau bawah bantal telah terbukti dapat meningkatkan risiko terbakar.

Hal inilah yang terjadi pada Ariel Tolfree, seorang remaja di Texas, Amerika pada tahun 2014 silam.

Saat itu, handphone yang diletakkanya di bawah bantal menimbulkan percikan api dan membakar tempat tidurnya.

2. Sel otak terganggu

WHO telah memperingatkan bahaya radiasi yang dipancarkan handphone dapat mempengaruhi susunan saraf manusia.

Nah, hal ini bisa saja terjadi apabila kamu menaruh ponsel di dekat kepala dalam jangka waktu yang lama.

 Baca Juga: Tolong Stop Makan Sembari Lihat HP Kalau Tidak Mau Menyesal, Studi Ilmiah Bongkar Efek Ngeri Dibaliknya!