Find Us On Social Media :

Sibuk Promosi Film, Cut Meyriska Tetap Menjaga Kondisi Kandungannya

By Corry Wenas Samosir, Senin, 8 November 2021 | 19:39 WIB

Cut Meyriska dan Roger Danuarta saat Grid.ID temui di kawasan Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan, Minggu (8/11/2021).

Dia tetap beristirahat total sehingga tak akan merasa lelah.

"Kayak sebelum ke sini aku istirahat dulu, nggak boleh jalan sama sekali, begitu jalan, udah jalan, nanti sampai rumah juga harus istirahat," ucapnya.

Selain itu, Cut Meyriska juga merasa tenang karena bekerja dengan suaminya, Roger.

Sehingga Roger bisa setiap saat membantu istrinya tersebut.

"Untungnya kerjanya bareng ya, jadi enaknya ada dia (Roger) terus di samping, bantuin. Selama ini fine-fine aja sih, asal dokter juga tahu," tuturnya.

Seperti diketahui, Roger Danuarta dan Cut Meyriska menikah pada 17 Agustus 2019.

Mereka dikaruniai anak pertama yang bernama Shaquille Kaili Danuarta.

(*)