Find Us On Social Media :

Dijuluki Menantu Pemersatu Keluarga, Atta Halilintar Ingin Bawa Keluarga Hermansyah dan Lemos Liburan ke Negara Asal Raul Lemos, Ini Dia 5 Tempat Wisata di Timor Leste yang Wajib Dikunjungi

By Ragillita Desyaningrum, Rabu, 10 November 2021 | 08:18 WIB

Atta Halilintar berencana untuk liburan ke luar negeri bersama Keluarga Hermansyah dan Keluarga Lemos.

3. Bangunan peninggalan Portugis dan panorama pantai di Baucau

Sebagai informasi, Timor Leste merupakan negara yang pernah dijajah oleh Portugis sejak sekitar tahun 1520.

Karena itulah ada banyak bangunan peninggalan Portugis di sana, seperti contohnya di sebuah area lama di kota Baucau.

Tak hanya berjalan-jalan di antara bangunan lama, wisatawan juga bisa menikmati panorama pantai dengan hamparan pasir putih.

4. Pulau Jaco

Digadang-gadang sebagai surga tropis Timor Leste, Pulau Jaco juga menawarkan pemandangan alam yang indah dan asri.

Pulau ini unik karena wisatawan dapat menikmati Pantai Valu yang airnya sangat jernih dan hamparan tebing kapur dengan pepohonan rindang.

Baca Juga: Dipilih Jordi Onsu Sebagai Tempat Lamaran Impian, Inilah 4 Tempat Romantis di Italia yang Wajib Dikunjungi Bareng Pasangan 

5. Jelajah budaya

Terakhir, wisatawan dapat berkunjung ke berbagai tempat wisata yang mengandung nilai sejarah Timor Leste.

Di antaranya adalah Penjara Ai Pelo di Liquica hingga Marobo Hot Springs di Maliana yang sudah ada sejak masa penjajahan Portugis. (*)