Find Us On Social Media :

Lebih Penting dari IQ, 11 Sifat ini Menunjukkan Kamu Memiliki Kecerdasan Emosional yang Lemah!

By None, Senin, 22 November 2021 | 13:36 WIB

ilustrasi pria berusaha mendengarkan

Ia sering jatuh pada kesalahan yang sama tanpa upaya untuk memperbaiki kesalahan itu.

Padahal membiarkan diri terus berada dalam kesalahan yang sama bisa menghancurkan kualitas hidup.

7. Sering salah paham pada orang lain

Salah satu tanda EQ lemah adalah sulit untuk memahami intensi orang lain. Ia sering salah paham akan perkataan maupun perilaku orang lain.

Rasanya sulit baginya untuk berpikir dengan pikiran dan perasaan yang lebih terbuka untuk memahami maksud dan tujuan orang lain kepadanya.

8. Tidak mengenali dirinya sendiri

Semua orang, untuk mengendalikan diri perlu mengenali emosi dan sifatnya.

Misalnya hal-hal apa yang membuatnya marah, senang, sedih, dan emosi lainnya.

Nah, orang yang lemah EQ biasanya tidak bisa memahami itu.

Itulah sebabnya ia bersikap seperti orang yang tidak memiliki pendirian.

Baca Juga: El Rumi Miliki IQ hingga 142 Nyaris Saingi Einstein, Maia Estianty Langsung Arahkan Anak Kuliah di London

9. Tanpa ekspresi, malah tidak bisa marah