Find Us On Social Media :

Lebih Laku dari All New Avanza, Harga All New Veloz Matik Mulai Rp 270 Jutaan

By Octa Saputra, Selasa, 23 November 2021 | 16:53 WIB

All New Veloz lebih mahal dari All New Avanza

"Kami bersyukur atas respon positif terhadap kehadiran All New Veloz dan All New Avanza, dimana respon yang sangat baik ini juga tidak lepas dari dukungan pemerintah dalam meningkatkan daya beli masyarakat sebagai salah satu upaya pemulihan ekonomi di berbagai sector, termasuk industri otomotif," ungkapnya.

ADA FITUR TSS

TSS sendiri merupakan fitur keselamatan aktif terbaru yang mengandalkan sensor dan radar yaitu Toyota Safety Sense.

Baca Juga: Miris! Fakta Terkini Kecelakaan Vanessa Angel, Supir Lakukan 2 Hal Ini Sebelum Kejadian

Ada empat (4) fitur keselamatan pada TSS yakni Pre-Collision Warning and Pre-Collision Braking, Pedal Missoperation Control, Lane Departure Warning and Lane Departure Prevention dan Front Departure Alert.

All New Veloz telah menggunakan rem cakram berventilasi 15 inci di depan dan rem cakram yang solid di belakang, yang diperkuat dengan fitur Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Brake Distribution (EBD) dan Braking Assist (BA).

Terdapat 6 Airbags (Pengemudi/ Penumpang/ Samping/ Tirai) (Veloz Q CVT TSS) untuk memberikan keamanan lebih baik dan peace of mind.

Tak ketinggalan Vehicle Stability Control, Hill Start Assist,  New All Round View Camera (Q CVT & Q CVT TSS), Rear Crossing Traffic Alert dan Blind Spot Monitoring(*)