Di sudut ruangan sempit
Fungsi AC menjadi tidak maksimal jika AC dipasang di sudut ruangan yang sempit karena AC tidak bisa mengalirkan udara ke seluruh ruangan.
Mungkin, ini juga alasan mengapa kamar tidurmu kurang atau lama terasa dingin atau bahkan cenderung panas.
Dekat perangkat listrik
Ketika dinyalakan, AC seringkali bocor dan mengeluarkan tetesan air yang akan berbahaya jika mengenai perangkat listrik.
Oleh karena itu, pastikan tidak ada perangkat listrik di sekitar AC untuk menghindari konslet listrik yang membahayakan. (*)