Find Us On Social Media :

Nyesel Baru Tahu Sekarang! Ternyata Begini Cara Mudah Cegah Mabuk Perjalanan, Harus Hindari Hal Ini

By Mahdiyah, Senin, 24 Januari 2022 | 13:29 WIB

Ilustrasi Mabuk Perjalanan.

2. Kurangi makan

Salah satu faktor penyebab seseorang mabuk perjalanan adalah karena terlalu banyak makan.

Sehingga, perut terasa begitu penuh dan sangat kenyang sehingga kalian lebih mudah mabuk.

Hindari terlalu banyak makan agar kalian tidak mudah mabuk di dalam kendaran.

Selain itu, hindari makanan yang berbau menyengat, pedas, dan berlemak di dalam mobil.

3. Hindari bermain gadget

Tanpa disadari, bermain gadget juga bisa membuat orang lebih mudah mabuk perjalanan.

Jika kalian mulai merasa mual dan pusing saat bermain gadget, hindarkan gadget dari pandangan mata kalian.

Simpan dan jangan dipakai selama perjalanan berlangsung.

Hal ini bisa menjadi salah satu cara untuk mencegah mabuk perjalanan.

Baca Juga: Modalnya Nggak Sampai Rp 10 Ribu, Noda Kopi Pada Cangkir Bisa Hilang dengan Bahan Dapur Ini, Nggak Perlu Mahal-mahal Beli Baru

4. Hindari pemicu