Find Us On Social Media :

'Urusan Mereka Apa?', Pemindahan Makam Vanessa Angel Tak Didukung Sana-sini, Doddy Sudrajat Layangkan Peringatan Pada Pengurus TPU Malaka

By None, Senin, 14 Februari 2022 | 18:40 WIB

Doddy Sudrajat minta pengurus makam Vanessa Angel tak ikut campur.

"Kalau urusannya sampai masuk ke hal yang sifatnya personal seperti ini terlalu jauh," lanjutnya.

Djamal mengimbau, agar pihak terkait bisa berkomentar sesuai ranahnya masing-masing.

Pun ia mengingatkan, untuk tidak terlalu mengurusi rencana pemindahan makam Vanessa Angel.

"Jadi saya kira teman-teman yang ada di sana ya tolong juga pahami, Anda punya kapasitas apa."

"Lalu hal yang bukan menjadi domain Anda, ya jangan terlalu banyak mengomentari," pungkas Djamal.

Faisal Beri Respons Berbeda

Ayah Bibi Andriansyah, H Faisal menanggapi penutupan makam sang menantu, Vanessa Angel.

Faisal ternyata menyambut baik keputusan pihak makam untuk membatasi peziarah.

 Baca Juga: 'Sebenarnya Bisa Dipindahkan Kalau...', Beda Pernyataan dengan Pihak TPU Karet Bivak, Doddy Sudrajat Akhirnya Buka Suara Terkait Polemik Pemindahan Makam Vanessa Angel

Hal itu disampaikan dalam video yang diunggah di YouTube Seleb Oncam News, Kamis (10/2/2022).

Mertua Vanessa Angel menilai, pihak pengurus makam sudah mengetahui rencana Doddy.

Faisal beranggapan, seolah pihak pengurus makam ikut gerah dengan aksi dari keluarga besannya.