Find Us On Social Media :

Apa Benar Anak yang Memiliki 2 Unyeng-unyeng Dicap Nakal? Simak Fakta Pusar Rambut, Salah Satunya Bisa Menentukan Karakter Seseorang!

By Annisa Dienfitri, Kamis, 31 Maret 2022 | 15:27 WIB

Ilustrasi anak dengan 2 unyeng-unyeng

Umumnya, unyeng-unyeng sulit dihilangkan, hanya bisa hilang dengan waxing, elektrolisis dan bedah plastik.

2. Jumlah unyeng-unyeng menentukan karakter seseorang

Tak dipungkiri, jumlah hair whorls ditengarai bisa menentukan seperti apa sifat seseorang.

Jika anak punya pusar rambut hanya satu, maka ia akan memiliki kepribadian yang kuat dan tumbuh menjadi sosok baik ketika dewasa.

3. Jika seseorang memiliki dua buah pusar rambut, berarti...

Anak yang memiliki dua buah unyeng-unyeng jumlahnya sedikit.

Mereka dikenal pintar dan andal dalam melakukan segala sesuatunya.

Baca Juga: Obat Kumur Dipercaya Mampu Atasi Masalah Rambut Berketombe, Mau Coba?

Selain itu, anak dengan dua cowlicks dapat melihat suatu masalah dari sudut pandang berbeda.

Nah, orang tua sering salah kaprah dengan menganggap jika anaknya memiliki dua pusar kepala akan jadi anak nakal.

4. Ada juga orang yang mempunyai tiga hair whorls atau lebih

Walaupun, orang dengan tiga unyeng-unyeng amat jarang ditemui.