Find Us On Social Media :

Inilah Menu Diet Terbaik untuk Penderita Hipotiroidisme, Jangan Salah Pilih!

By Pradipta Rismarini, Jumat, 4 Mei 2018 | 18:18 WIB

Inilah Menu Diet Terbaik untuk Penderita Hipotiroidisme, Jangan Salah Pilih!

Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta R

Grid.ID – Hipotiroidisme adalah suatu kondisi di mana kelenjar tiroid yang bertugas mengatur aktivitas metabolik menjadi kurang aktif.

Seperti contohnya memproduksi hormon tiroid yang berfungsi mengatur detak jantung dan membakar kalori.

Saat tiroid menjadi kurang aktif, kamu akan merasakan beberapa hal yang kurang nyaman pada tubuh.

(BACA JUGA: Olivers, Penginapan Tertua dan Cagar Budaya di Cylde, Selandia Baru)

Seperti mudah lelah, bahkan hingga depresi.

Kelainan kelenjar tiroid ini juga bisa membuat bentuk fisikmu berubah, karena memungkinkan kenaikan berat badan yang berlebih.

Untuk mengurangi gejala dan meringankannya supaya tidak makin parah, penderita hipotiroidisme harus melakukan diet dengan memperbanyak asupan makanan berikut ini.

(BACA JUGA: Tampilan Terbaru Dewi Hughes Saat Foto Bareng Denada Bikin Pangling!)

Seperti yang telah dilansir Grid.ID dari laman Prevention.

1. Salmon

Ikan salmon kaya akan omega 3 dan sangat baik dikonsumsi oleh penderita hipotiroidisme.