Find Us On Social Media :

7 Inspirasi Gaya Lebaran Pakai Tunik Pastel, Stylish dan Adem Dilihat!

By None, Selasa, 19 April 2022 | 15:44 WIB

Inspirasi tunik lebaran

Tunik brokatwarna krem dengan aksen ruffle pada lengan terkesan namun tetap manis buat dipakai lebaran.

Padukan dengan celana warna putih sebagai simbol suci di Hari Raya Idul Fitri!

Tunik berpotongan lurus yang dipakai bersama celana warna putih memang paling pas banget buat dipakai silaturahmi ke rumah saudara di hari lebaran nanti!

Perpaduan warna pastel dan putih memberi kesan clean dan anggun.

Tidak harus brokat, kamu juga bisa mengenakan tunik warna peach dengan aksen motif floral yang menarik.

Kulot putih membuat penampilan tetap simpel!

Kalau ingin terlihat fresh, mengenakan tunik detail front twist biru bersama rok dan clutch bag ini bisa jadi referensi ciamik.