Find Us On Social Media :

Luar Biasa! Makan Mangga Setiap Kali Sahur di Ramadan 2022 Bisa Membuat Tubuh Berenergi Seharian, Ini Penjelasan Ahli

By Devi Agustiana, Senin, 25 April 2022 | 11:47 WIB

Simak, inilah berbagai manfaat mangga bagi kesehatan! Cocok dikonsumsi saat sahur di Ramadan 2022.

Rendam semalaman dan minum rebusan yang disaring di pagi hari.

Buah mangga memiliki indeks glikemik rendah, makan mangga dalam jumlah sedang tidak akan meningkatkan kadar gula darah.

5. Membantu dalam alkalisasi tubuh

Karena mangga diperkaya dengan asam tartarat dan malat, serta mengandung sedikit asam sitrat, maka bisa membantu menjaga cadangan alkali tubuh.

(*)