Find Us On Social Media :

Ikuti Jejak Vanessa Angel Jadi Artis, Mayang Dipaksa sang Ayah? Begini Jawaban Doddy Sudrajat

By Corry Wenas Samosir, Minggu, 3 Juli 2022 | 13:06 WIB

Doddy Sudrajat saat Grid.ID jumpai dikawasan Thamrin, Jakarta Pusat, Sabtu (2/7/2022).

Sementara itu Mayang mengaku bahwa dirinya tidak ada terbebani dengan sekolah presenter.

"Enggak ada sih," kata Mayang.

Lantas Doddy Sudrajat meminta keseriusan Mayang apabila masuk dunia entertainment.

Doddy juga meminta Mayang harus pintar membagi waktu di dunia hiburan dan pendidikannya.

"Harus bagi waktu, sama kuliah," jelas Doddy Sudrajat.

(*)