Find Us On Social Media :

Lihat Tampilan Cewek Kue Ala Syahrini Pakai Tas Mungil Harga Miliaran Rupiah

By Ristiani Theresa, Kamis, 11 Agustus 2022 | 14:53 WIB

Syahrini

Grid.ID - Syahrini tampil bergaya layaknya Cewek Kue dengan paduan tas mungil harga miliaran rupiah.

Seperti yang kita tahu, Syahrini memang identik dengan penampilannya yang mewah ya sobat Grid.

Berbagai paduan fashion item branded nan elegan dikenakan Syahrini sebagai penunjang setiap penampilannya.

Menariknya baru-baru ini ia terlihat tampil bergaya layaknya Cewek Kue dengan fashion item serba pink.

Cewek kue merupakan sebutan untuk perempuan yang tampil dengan busana dengan warna serba cerah.

Menariknya, Syahrini memadukan gaya bak Cewek Kue nya kali ini dengan pemakaian tas branded harga miliaran rupiah.

Wajar saja jika tak hanya penampilannya yang cute yang jadi sorotan netizen!

Tas mungil berharga fantastis tersebut juga tak kalah menjadi sorotan.

Penasaran kan seperti apa deretan potret penampilannya?

Langsung aja kita lihat yuk!

Baca Juga: Kado Reino Barack untuk Syahrini Sempat Banjir Hujatan Gegara Hanya Beri Barang Murah, Terungkap Incess Dapatkan Benda Senilai Rp 1,8 Miliar ini dari Suaminya, Mewah Abis!

 

Syahrini tampil bergaya layaknya Cewek Kue.

Seperti yang terlihat, Syahrini tampil bergaya kasual kenakan busana serba pink.

Syahrini tampak mengenakan hijab, cardigan dan celana berwarna senada.

Eits...nggak cuma itu! Istri konglomerat Reino Barack tersebut juga tampil dengan pemakaian kemeja, sepatu sneakers hingga kacamata warna putih.

Tampak begitu mencuri perhatian, rupanya Syahrini juga memadukan penampilannya kali ini dengan tentengan tas mungil berwanra pink.

Menurut pantauan tas mungil tersbeut merupakan koleksi Hermes quelle idole kelly doll bag bubblegum swift leather with palladium hardware - rare, limited edition yang dibanderol dengan harga 1,2 juta rupiah.

Selain gayanya yang cute, tas mungilnya tersebut juga tak kalah mencuri perhatian netizen.

lies0077 "Masya Allah, sesuatu yah incess"

agust0227 "Keren ."

liest0808 "Masya Allah, kecil2 cabe rawit."

shanmiguel88 "The most cute bag in the world..." (*)

Baca Juga: Syahrini Pamer OOTD Serba Pink Bak Cewek Kue Saat Liburan di Tokyo, Netizen: Fashion Incess Selalu Terdepan!