Find Us On Social Media :

'Bodo Amat!' Sering Dituding Tak Direstui Gen Halilintar Gegara Gaya Pakaian Terbuka hingga Perilakunya, Begini Tanggapan Fuji Soal Sikap Orangtua Thariq Halilintar

By Mentari Aprelia, Minggu, 11 September 2022 | 14:31 WIB

Kolase foto Thariq Halilintar - Fuji dan Gen Halilintar.

Baca Juga: Heboh Kabar Fuji Dugem di Bali Hingga Hamil, Haji Faisal Beri Klarifikasi soal Kondisi Putrinya

"Tapi gue pengen banget ketemuin," kata Thariq Halilintar dikutip dari artikel Grid.ID sebelumnya, Minggu (11/9/2022).

Ia menyebut bahwa Fuji dan orang tuanya sudah sempat janjian ingin bertemu, tapi batal.

"Kemarin sempat udah janjian, tapi batal."

"Jadi kayak pengen ketemu tapi belum mau ketemu gitu," lanjut Thariq.

Thariq juga mengaku soal direstui atau tidaknya, sebenarnya ia pun tak mengetahui secara pasti.

"Setuju nggak setujunya gue nggak tahu sih."

"Gue udah ceritain 'Gue ketemu cewek, ini pilihan aku' segala macam."

"'Aku pengen ketemuin sama mamah' gitu."

"'Oh okay kenalin aja sini' gitu, tapi sampai sekarang belum ketemu aja," ujarnya lagi.

Sementara itu, dalam kesempatan lain saat menghadiri program FYP yang tayang di Trans 7, Fuji juga memberikan tanggapannya.