Find Us On Social Media :

Persiapan Jelang Ramadan 2023, Ini Hal-hal yang Bisa Membatalkan Itikaf di 10 Hari Terakhir Puasa

By Devi Agustiana, Minggu, 26 Februari 2023 | 17:35 WIB

Inilah beberapa hal yang bisa membatalkan Itikaf saat Ramadan 2023.

Seorang wanita hanya sah Itikaf pada masa suci.

Oleh karena itu, wanita yang Itikaf dan tiba-tiba haid, maka membatalkan I’ikafnya.

Nifas juga bisa membatalkan Itikaf.

6. Keluar masjid tanpa alasan

Keluar masjid tanpa alasan, keluar-untuk memenuhi kewajiban yang bisa ditunda, dan keluar dengan beberapa alasan (padahal karena keinginannya sendiri) juga bisa membatalkan Itikaf.

(*)