Find Us On Social Media :

Orang Lain Nggak Akan Bisa Kepo Lagi, Begini Cara Mudah Mengunci WhatsApp Tanpa Aplikasi Tambahan

By Ragillita Desyaningrum, Selasa, 14 Maret 2023 | 14:17 WIB

Ada dua cara mudah mengunci WhatsApp di Android dan iPhone. Dengan begitu, WhatsApp kita nggak akan dikepoin lagi!

- Pilih opsi Privasi atau Privacy

- Pilih Kunci Sidik Jari

- Geser toggle opsi “Perlu Sidik Jari” ke posisi aktif (warna hijau)

- Pindai sidik jari untuk mengonfirmasi

- Setelah itu, pemindaian sidik jari sudah aktif untuk membuka WhatsApp

Cara mengunci WhatsApp dengan Face ID pada iPhone

- Buka aplikasi WhatsApp.

- Klik ikon tiga titik vertikal di sebelah kanan.

- Pilih opsi Privasi atau Privacy

- Pilih Kunci Layar

Baca Juga: Coba Fitur Backup dan Restore WhatsApp, Simpan dan Mengembalikan Chat Jadi Lebih Mudah!

- Geser toggle opsi “Perlu Face ID” ke posisi aktif (warna hijau)

- Setelah itu, pemindaian Face ID sudah aktif untuk membuka WhatsApp

- Kamu juga bisa mengatur penguncian WhatsApp sesuai dengan pilihan yang tersedia

Nah, itulah cara mengunci WhatsApp di Android dan iPhone dengan mudah.

(*)