Find Us On Social Media :

12 Arti Mimpi Gempa Bumi Menurut Primbon Jawa, Pertanda Bakal Diguncang Perubahan hingga Hidup Naik Kelas

By Mia Della Vita,Grid., Rabu, 5 April 2023 | 17:41 WIB

Pernahkah Anda bertanya-tanya soal arti mimpi gempa bumi?

Jika jalan mimpi anda terkena gempa bumi dan tidak selamat, maka anda harus waspada karena itu merupakan pertanda buruk.

Dapat diartikan bahwa dalam waktu dekat anda akan mengalami penderitaan, maka berdoalah kepada Tuhan dan mintalah perlindungan kepadaNya.

5. Mimpi mendengar gemuruh gempa bumi

Bagi anda yang sudah memiliki pasangan dan bermimpi tersebut, berhati-hatilah dalam waktu dekat akan datang masalah dengan pasanganmu.

Anda dan pasangan anda harus saling berkomunikasi dan berunding tentang masalah tersebut, tapi gunakan kepala dingin dan kendalikan emosi.

6. Mimpi meninggal akibat gempa bumi

Jika anda bermimpi tentang anda meninggal saat bencana gempa bumi, itu merupakan pertanda tidak baik.

Dapat diartikan kalau anda akan mendapat masalah yang berpotensi dapat menghancurkan anda, tapi tidak perlu khawatir.

Segeralah selesaikan masalah tersebut, maka anda akan mendapatkan kebahagiaan setelahnya.

7. Mimpi merasakan gempa bumi dan berlarian

Jika anda merasakan gempa bumi dan berlarian di dalam mimpi, maka dapat diartikan bahwa anda harus lebih peka terhadap lingkungan sekitar anda.

Baca Juga: 15 Arti Mimpi Salju Menurut Primbon Jawa, Doamu Terkabul! Jodoh Sebentar Lagi Akan Datang