Find Us On Social Media :

Cara Tulis Status WhatsApp Pakai Huruf Arab, Mandarin, hingga Jepang, Gampang Banget Cuma Perlu Klik Ini!

By Grid., Jumat, 14 April 2023 | 10:00 WIB

Cara pakai huruf Arab, Mandarin, dan Jepang untuk status WhatsApp.

Grid.ID - Simak tata cara menulis status WhatsApp dengan huruf-huruf asing seperti Arab, Mandarin, hingga Jepang berikut ini.

WhatsApp merupakan aplikasi chat yang sangat umum digunakan oleh masyarakat Indonesia. 

Dalam aplikasi WhatsApp, pengguna dapat mengunggah status berupa gambar, video, dan tulisan

Ada beberapa trik agar Anda bisa menulis status menggunakan huruf asing seperti Arab, Mandari atau China, dan Jepang.

Lantas bagaimana cara untuk menulis status WhatsApp menggunakan huruf Arab, Mandarin, Jepang ataupun yang lainnya?

Cara menulis status WhatsApp dengan huruf asing

Bagi Anda yang ingin menulis status WhatsApp dengan huruf asing selain alfabet, maka beberapa trik yang bisa dilakukan yakni:

1. Ubah bahasa ponsel

Dikutip dari laman WhatsApp, aplikasi WhatsApp tersedia dalam 40 bahasa di iPhone dan hingga 60 bahasa di Android.

WhatsApp akan mengikuti pilihan bahasa pada ponsel, sebagai contoh jika bahasa ponsel adalah bahasa Arab, maka WhatsApp juga akan menggunakan huruf Arab.

Nah, jika Anda ingin membuat status WhatsApp dengan huruf Arab, Jepang, ataupun Mandarin atau China, Anda bisa melakukan perubahan setting bahasa di ponsel.

Untuk ponsel Android cara ubah bahasa ponsel sebagai berikut: