Find Us On Social Media :

Lagu Baru BTOB - Wish and Wind, Simak Liriknya dalam Hangul, Romanized, dan Terjemahan Bahasa Inggris!

By Citra Widani, Kamis, 11 Mei 2023 | 16:39 WIB

Lagu baru BTOB 'Wind and Wish' dalam Hangul, Romanized, dan Terjemahan Bahasa Inggris.

Laporan Wartawan Grid.ID, Citra Kharisma

Grid.ID - Grup naungan Cube Entertainment, BTOB akhirnya merilis mini album ke-12 mereka 'Wind and Wish' dengan lagu baru utama yang bertajuk serupa. 

Lagu baru BTOB 'Wish and Wind' ini dirilis pada 2 Mei 2023 pukul 16:00 WIB di kanal YouTube resmi grup tersebut.

Menilik lirik lagu baru BTOB ini, 'Wish and Wind' mendeskripsikan sebuah cinta dan harapan untuk orang banyak.

Lagu tersebut dibuat agar para pendengar terutama penggemar BTOB tak merasa sendiri dan selalu merasa diberkahi.

Diketahui bahwa BTOB adalah grup generasi ketiga yang kini memiliki total 6 member.

Mereka adalah Eunkwang, Minhyuk, Changsub, Hyunsik, Peniel dan Sungjae.

Sebelumnya member Ilhoon meninggalkan group pada 31 Desember 2020

Berikut lirik lagu Wish and Wind dalam Hangul, Romanized, dan Terjemahan Bahasa Inggris.

Romanized:

Woo Ah Woah nae mameul jeonhaejwoJeo meolli geudaeege datorokWoo Ah Woah nae barami seuchil ttaeHaengbogeul neukkil su itge

Gin haruui kkeute tto neoreul saenggakaeOneul neon eotteoke harureul bonaesseulkkaSiganeun ppareuge doneundeYeojeonhi nae mameun ttokgataNeon byeoril eopgireul oneuldo bara