Find Us On Social Media :

Dikasih Duit Ongkos Sekolah, Viky yang Viral Jalan 16 Km tapi Dituding Tetangga Bohongan Angkat Bicara, Akui Aslinya Punya Kontrakan?

By Grid., Selasa, 30 Mei 2023 | 07:00 WIB

Viky, siswa SMA yang kedapatan pingsan usai jalan kaki sejauh 16 km ke sekolah

"Katanya Viky jalan kaki, kan nenek udah ngasih, katanya biarin buat Viky jajan malam suka lapar," imbuh Dawiyah.

Isu Punya Kontrakan dan Kaya Raya

Pilih untuk jalan kaki ke sekolah dan memberikan uang ongkosnya untuk sang ibu, Viky masih saja dicaci tetangga.

Viky dan keluarganya malah diisukan punya banyak kontrakan dan merupakan sosok kaya raya.

Terkait isu tersebut, Viky akhirnya buka suara.

Dalam tayangan Kompas TV bersama presenter Wulan Juliani, Viky blak-blakan.

Termasuk soal alasan kenapa tetangga Viky julid.

"Itu tetangga ngomong gitu, ya namanya tetangga, enggak tahu juga ada yang ngomong gitu," ungkap Viky.

"Katanya punya kontrakan karena keluarga Viky cukup tertutup di lingkungan itu, betul?" tanya Wulan Juliani.

"Iya. Tertutup karena toko tutup, pada enggak keluar semua," imbuh Viky.

"Maksudnya bukan tutup toko. Maksudnya keluarga Viky tertutup di lingkungan," ucap Wulan.

Baca Juga: Cuma Konten? Ini Sosok yang Viralkan Siswa SMA Jalan Kaki 16KM, Tokoh Lingkungan Sebut Keluarga Viky Tidak Tergolong Miskin