Find Us On Social Media :

Mengenal Keunggulan dan Efek Samping Kapsul Endoskopi untuk Penyakit dalam Usus Halus

By Dianita Anggraeni, Jumat, 16 Juni 2023 | 11:11 WIB

Ilustrasi Bertengkar Hebat dengan sang Kekasih, Pria Ini Terkapar di Rumah Sakit Usai Usus Halusnya Naik ke Dada Setelah Kena Tinju

Kapsul endoskopi dapat membantu dokter dalam menemukan lesi dan ulserasi pada saluran pencernaan yang sulit dijangkau oleh endoskopi konvensional.

2. Crohn's disease dan colitis ulseratif (IBD)

Kapsul endoskopi juga dapat membantu dokter dalam mendiagnosis kembali penyakit Crohn, yakni suatu kondisi peradangan kronis pada saluran pencernaan.

3. Tumor

Kapsul endoskopi dapat membantu menemukan tumor pada saluran pencernaan yang sulit dijangkau pada usus halus.

Baca Juga: Masih Ingat Adik Ganteng Zaskia Sungkar? Sekian Lama Menduda Kini Diam-diam Kenalkan Calon Istri Baru, Ini Sosoknya!

Apa Fungsi Kapsul Endoskopi?

Selain tujuan yang disebutkan di atas, kapsul endoskopi merupakan metode yang nyaman untuk pemeriksaan saluran pencernaan yang memungkinkan pasien melakukan aktivitas normal saat menjalani prosedur ini, tanpa memerlukan anestesi dan intervensi bedah.

Baca Juga: Aira Anak AHY dan Annisa Pohan Kini Sudah Remaja dan Masuk SMA, Netizen Puji Kecantikan Cucu SBY

Prosedur Penggunaan Kapsul Endoskopi

Ada beberapa tahapan yang perlu dilakukan oleh pasien sebelum diberikan kapsul endoskopi.

Pertama, pasien harus berpuasa selama kurang lebih 6 (enam) jam sebelum prosedur dilakukan.