Find Us On Social Media :

3 Arti Mimpi Pakai Baju Pengantin yang Tidak Selalu Buruk, Tanda Siap untuk Menikah?

By Ragillita Desyaningrum, Sabtu, 17 Juni 2023 | 20:57 WIB

Inilah 3 arti mimpi pakai baju pengantin yang ternyata bisa berarti positif dan negatif.

Jika kamu bermimpi pakai baju pengantin yang rusak atau kotor, ini merupakan cerminan rasa takut dan khawatir.

Utamanya rasa takut dan khawatir ini berkaitan dengan sebuah hubungan, seperti takut membangung komitmen dengan pasangan.

Ada kemungkinan ini terjadi karena trauma di masa lalu yang membuat kamu merasa takut untuk melangkah ke jenjang lebih serius.

Arti mimpi pakai baju pengatin kebesaran atau kekecilan

Selanjutnya, bermimpi memakai baju pengatin kebesaran memiliki bahwa kamu belum siap menikah.

Bisa jadi hal ini dipengaruhi oleh kondisi psikologis, apalagi jika ukuran baju pengantinnya tidak sesuai dengan ukuran tubuhnya.

Mimpi ini menunjukkan bahwa di dalam alam bawah sadar, kamu tidak merasa cocok untuk menikah.

Namun, jika dalam mimpi tersebut spesifik memakai baju pengantin yang kekecilan, artinya justru sebaliknya.

Ini berarti kamu sudah sangat siap untuk menikah meskipun harus melewati berbagai rintangan yang sulit.

Baca Juga: Arti Mimpi Dapat Tawaran Pekerjaan Simpan Makna Positif tentang Kesempatan yang Tampak Mustahil, Begini Penjelasannya

Arti mimpi pakai baju pengantin bukan warna putih

Baju pengantin umumnya berwarna putih karena diyakini menggambarkan kesucian dan kesempurnaan.