Find Us On Social Media :

12 Arti Mimpi Hujan Tidak Berhenti Menurut Primbon Jawa, Sinyal Kurang Baik, Berhati-hatilah di Kantor

By Mia Della Vita,Grid., Selasa, 17 Oktober 2023 | 08:31 WIB

Pernahkah Anda bertanya-tanya apa arti mimpi hujan tidak berhenti menurut Primbon Jawa?

Jangan sampai menumpuk dan jadi bumerang, ya!

6. Mimpi basah kuyup kehujanan

Apakah dalam mimpi Anda kehujanan sampai basah kuyup?

Ternyata tafsir mimpi ini cukup unik.

Arti mimpi basah kuyup kehujanan menandakan bahwa Anda yang sedang sekolah atau kuliah sangat membenci materi tertentu.

Ada tidak ingin mempelajari sesuatu, tapi mau tidak mau harus mempelajarinya demi kelancaran studi ke jenjang berikutnya.

Tetap semangat, ya!

Jika lelah, Anda boleh istirahat dulu memulihkan tenaga dan pikiran, baru nanti bisa mulai lagi.

7. Mimpi berlari di tengah hujan

Ternyata, arti mimpi berlari di tengah hujan justru pertanda baik.

Konon, masalah Anda akan berakhir.

Baca Juga: 5 Arti Mimpi Menonton Drama Korea, Ternyata Jadi Pertanda Perasaan yang Terhubung dengan Hal Ini, Simak Penjelasannya