Find Us On Social Media :

Wajib Tahu! Ini Aturan Memberi Angpao saat Perayaan Imlek serta Jumlah yang Disarankan

By Ines Noviadzani, Rabu, 17 Januari 2024 | 19:09 WIB

Aturan memberi angpao saat perayaan imlek

Sejarah mengenai angpao sendiri bermula dari Dinasti Han.

Saat itu uang koin digunakan untuk mengusir roh jahat.

Sejumlah koin diikat dengan benang merah.

Hingga praktik tersebut beralih menjadi kertas merah dan sejumlah uang yang ada di dalamnya.

(*)