Find Us On Social Media :

Ini Alasan Febby Rastanty Getol Tekuni Olahraga Maraton

By Menda Clara Florencia, Senin, 8 April 2024 | 08:51 WIB

Ini alasan Febby Rastanty tekuni olahraga maraton.

“Terus karena waktuku sibuk, lari itu lebih fleksibel, kapan pun di mana pun, kayak kemarin syuting di Jogja aku bisa tetap lari,” sambung dia.

Febby semakin tertarik dengan lari lantaran dia menggunakan waktu lari sebagai ‘me time’.

Me time, aku lari sambil dengar lagu, podcast, meditasi melalui lari,” tandas dia.

(*)