Find Us On Social Media :

Manfaat Siwak Sebagai Pembersih Gigi Untuk Kesehatan Mulut Sejak Zaman Nabi

By Dinda Tiara Alfianti, Selasa, 22 Mei 2018 | 12:07 WIB

Manfaat siwak untuk menjaga kesehatan mulut yang sudah diterapkan sejak zaman Nabi.

"Siwak pun telah lama dilakukan di banyak negara, seperti Jepang gingga Arab. Hal ini membuktikan bahwa kayu siwak aman untuk digunakan," jelasnya.

Penelitian juga menyebutkan, siwak mengandung sejumlah antiseptik alami yang menbunuh mikroorganisme berbahaya di mulut, asam coklat yang melindunga gusi dari penyakit, serta aromatik yang meningkatkan air liur.

(Baca juga: Ternyata Obesitas Juga Berkaitan dengan Kesehatan Gigi, Ada Apa ya?)

"Oleh karena itu siwak sangat baik digunakan saat kita memasuki bulan puasa, dimana tidak adanya aktivitas mengunyah selama 12 jam lebih sehingga air liur ikut berkurang," jelas wanita yang juga dosen Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia ini.

Hal ini pula yang menjadi alasan PT Kino Indonesia Tbk menjadikan siwak lebih modern dan dapat digunakan kini dalam kemasan pasta gigi.

(Baca juga: Segera Tambahkan ke Menu Sahurmu, Ini Dia Deretan Makanan yang Bisa Perangi Bau Mulut Saat Puasa)

"Siwak digunakan dalam Sasha Halal Toothpaste yang diolah menjadi serpihan agar dapat lebih praktis digunakan," ungkap Danti Nastiti, Brand Manager Sasha Halal Tootpaste yang ditemui Grid.ID dalam kesempatan yang sama.

Terdapat dua varian yang disediakan oleh pasta gigi halal ini, yaitu Sasha Herbal dengan siwak dan daun sirih dan Sasha Whitening yang mengandung siwak, lemon, dan garam. (*)