Find Us On Social Media :

Siap-siap, Akan Ada 4 Peristiwa Langit Langka Menjelang Lebaran Tahun Ini

By Andika Thaselia, Jumat, 8 Juni 2018 | 19:49 WIB

Meriahkan Lebaranmu kali ini dengan mengamati 4 peristiwa langka di langit tahun ini!

Kamu bisa melihat Jupiter berada di arah 4°13' selatan Bulan.

Tapi sayangnya peristiwa ini baru bisa terlihat jelas dengan bantuan teleskop.

Baca : Anggap Anaknya Sebagai Gay, Seorang Ibu Tega Melakukan Penyiksaan dan Penembakan

4. 27 Juni 2018

Jika kamu adalah penggemar planet bercincin, Saturnus, maka tanggal 27 Juni nanti adalah saat terbaik untuk mengamatinya.

Saturnus mencapai titik oposisi atau titik terdekatnya dengan Bumi pada tanggal ini pukul 20.15 WIB.

Nantinya Saturnus hanya akan berjarak sekitar 150 juta km dari Bumi.

Baca : Di Balik Romantisme Film 'Beauty and the Beast', Tersimpan Kisah Pilu Pria yang Mempertaruhkan Nyawanya

Tinggal cari saja titik yang bersinar dengan rona kuning keemasan.

Akan lebih menyenangkan lagi saat kamu mengamati peristiwa-peristiwa tadi bersama sahabat atau keluarga besar.

Selamat menyaksikan! (*)