Find Us On Social Media :

Jarang Diketahui, Ini 7 Manfaat Kayu Manis Untuk Kesehatan

By Yuliana Sere, Sabtu, 16 Juni 2018 | 11:12 WIB

Kayu manis

Selain itu bisa juga untuk menghangatkan tubuh lho.

BACA Kang Daniel Wanna One Raih Peringkat Pertama, Ranking Reputasi Member Boyband!

  1. Sembuhkan luka

Siapa sangka kayu manis juga ternyata bisa sembuhkan luka.

Sifat antiseptik yang dimilikinya bisa mengobati luka kecil.

  1. Obati iritasi kulit

Khasiat bumbu dapur ini juga bisa mengobati iritasi pada kulit.

Untuk meringankan iritasi, kamu bisa gunakan satu sendok teh kayu manis dicampur dengan madu, lalu gosok lembut pada area iritasi.

BACA Bukan Cuma Mual, 5 Pertanda Ini Tunjukkan Kamu Sedang Hamil, Apa Saja sih?

  1. Obati gangguan pencernaan

Gunakan kayu manis jika alami gangguan pencernaan.

Bahan ini sangat baik untuk kesehatan pencernaan serta usus.

  1. Untuk sakit rematik

Kayu manis bisa mengurangi zat sitokin penyebab rematik.

Penelitian ini sudah dilakukan oleh Department of Internal Medicine. (*)