Find Us On Social Media :

5 Cara Berbeda Membersihkan Makeup di Kulit Wajah dengan Cepat

By Rini Listiawati, Kamis, 21 Juni 2018 | 14:20 WIB

5 cara berbeda membersihkan makeup di kulit wajah dengan cepat

(BACA JUGA: Inspirasi Busana Kantor ala Park Min Young dalam Drama Korea What's Wrong With Secretary Kim)

Makeup remover

Kamu dapat menggunakan produk makeup remover yang dimiliki untuk menghilangkan riasa makeup yang sulit dihilangkan pada area mata dan bibir.

Jika kamu memiliki kulit yang sensitif, sebaiknya gunakan campuran air mawar dan minyak zaitun untuk membersihkan makeup dari kulit wajah.

Aloe vera dan madu

Gel lidah buaya dan madu sangat bermanfaat untuk menghilangkan kotoran di kulit.

Lakukan pembersihan ini seperti menggunakan masker, diamkan selama 1 atau 2 menit.

(BACA JUGA: Cara Simpel Atasi Bibir Kering dengan 5 Scrub Bibir Rumahan yang Mudah Dibuat!)

Uap wajah

Kamu dapat melakukan uap pada kulit wajah diatas wadah berisi air hangat selama 5 menit.

hal ini dilakukan untuk membuka pori-pori kulit wajah sehingga mudah untuk menghilangkan kotoran makeup.

Menggunakan air mentimun

Air jus mentimun dapat membantu menghilangkan riasan makeup yang membandel di kulit wajah.

Mentimun memiliki sifat anti-radang yang dapat menenangkan kulit setelah menggunakan makeup.(*)