Find Us On Social Media :

6 Produk Skincare Korea yang Mampu Membuat Kulit Wajah Menjadi Kinclong

By Rini Listiawati, Senin, 25 Juni 2018 | 13:15 WIB

6 Produk skincare Korea yang mampu membuat kulit wajah menjadi kinclong

Toner ini dapat langsung menenangkan kulit dan membantu kulit kemabli lebih lembab yang membantu terhindar dari sengatan matahari.

(BACA JUGA: 5 Koleksi Sexy Bikini Anya Geraldine, Mulai dari yang Super Hot Hingga Klasik, Intip yuk!)

Laneige Water Bank Essence

Pelembab produk ini mengandung bahan ekstrak telur dan hydro ion yang dicampur dengan rumput laut.

Memiliki 6 mineral pelembab ini dapat mengatur tingkat kelembaban kulit wajah.

Klairs Freshly Juiced Drop

Produk skincare Korea ini terkenal kerna merupakan produk kecantikan yang tidak mengandung paraben, alkohol, dan ekstrak wangi-wangian.

Produk ini mengandung ekstrak vitamin C yang tinggi sehingga dapat meminimalkan pori-pori yang dapat meremajakan kulit wajah.(*)