Find Us On Social Media :

Punya Riwayat Osteoporosis, Para Ibu Baru Harus Memerhatikan Hal Ini Jika Ingin Menyusui Si Buah Hati

By Esti Ayu Hutami, Minggu, 1 Juli 2018 | 14:10 WIB

Ibu Baru yang punya riwayat osteoporosis Harus memerhatikan Hal Ini Jika Ingin Menyusui Si Buah Hati

"Karena menyusui memang mengeluarkan kalsium dari tulang ibu menyusui, begitu ia mulai menyapih, kalsium itu biasanya pulih kembali," kata Shonte.

Dengan kata lain, menyusui memang nggak akan menjadi masalah bagi seorang wanita yang menderita osteoporosis selama penyakitnya nggak parah.

"Jika tingkat kalsium Ibu sangat rendah, saya bisa menyarankan dia tidak menyusui," kata Shonte.

(BACA JUGA: Mampu Tingkatkan Kolagen Pada Kulit Wajah, 3 Buah Ini Bisa Dijadikan Masker yang Bikin Awet Muda)

Yap! Masa menyusui memang bisa menjadi masa yang indah, tapi jangan sampai mengesampingkan kesehatan diri kita juga ya.

Bagi para ibu menyusui dan punya riwayat osteoporosis, periksakan kembali kesehatan dan jumalah kalsium dalam tubuh agar aman memberikan ASI eksklusif untuk buah hati. (*)