Find Us On Social Media :

Jangan Terkecoh, 4 Pertanda Ini Isyaratkan Serangan Jantung, kok Mirip Masuk Angin?

By Pradipta Rismarini, Jumat, 6 Juli 2018 | 07:13 WIB

Pertanda Ini Isyaratkan Serangan Jantung

Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta R

Grid.ID – Serangan jantung kerap kali menjadi kondisi yang ditakutkan.

Hal ini kerap kali luput dari perhatian, karena gejalanya yang sulit diidentifikasi.

Dilansir Grid.ID dari laman Reder’s Digest, berikut adalah beberapa pertanda yang mengisyaratkan serangan jantung.

Hati-hati terkecoh, karena beberapa pertanda berikut terlihat seperti sakit biasa.

(BACA JUGA: Inilah Efek Mengurangi Konsumsi Gula, Agar Otak Tak Menurun Kemampuannya)

1. Kelelahan

Kelelahan adalah salah satu gejala paling umum dari serangan jantung.

Terutama pada pasien wanita.

Hal ini terjadi karena aliran darah ke jantung berkurang dan sebabkan tekanan ekstra pada otot.

(BACA JUGA: Jangan Sumbat dengan Daun Sirih, Ikuti 5 Langkah Redakan Mimisan yang Tepat)

2. Mulas dan sendawa