Find Us On Social Media :

Kenali Kepribadian Orang-orang di Dekatmu Berdasarkan Warna Kesukaan

By Septiyanti Dwi Cahyani, Jumat, 6 Juli 2018 | 22:03 WIB

Ilustrasi karakter seseorang berdasarkan warna kesukaan

Biasanya, orang yang menyukai warna ini cenderung mampu mengatur emosinya sendiri.

Penyuka warna hitam juga memiliki keyakinan yang kuat.

2. Putih

BACA JUGA Ayu Tenan, Intip Penampilan Anggun Bunga Citra Lestari dalam Balutan Kebaya Tradisional Jawa!

Warna putih selalu identik dengan orang yang bijak, jujur dan baik.

Putih juga selalu diidentikkan dengan kepolosan dan kesederhanaan.

Namun, di balik kepolosannya itu, ternyata warna putih menyimpan sebuah kejelian terhadap suatu hal.

3. Hijau 

Orang-orang yang menyukai warna hijau biasanya memiliki pembawaan yang tenang dan dewasa.

Mereka juga sangat peduli dengan kesehatan, keamanan dan memiliki rasa keingintahuan yang tinggi.

4. Kuning

BACA JUGA Tak Mudah Melupakan, Scorpio dan 3 Zodiak Ini Punya Kemampuan Daya Ingat yang Bagus