Find Us On Social Media :

8 Pelajaran Hidup dari Orang-orang Super Kaya di Dunia

By Esti Ayu Hutami, Selasa, 17 Juli 2018 | 09:34 WIB

8 Pelajaran Hidup Dari Orang-Orang Super Kaya Dunia

Kekayaan sebanyak itu memungkinkan pemilik Facebook ini membeli mobil mewah berharga jutaan bahkan miliaran dollar.

Yap! Tapi nyatanya Mark selalu tampil sederhana dengan kaos favoritnya di berbagai kesempatan.

(BACA JUGA: Kisah Cinta Ibu Negara Pertama Indonesia, Fatmawati, Wanita Pejuang yang Bisa Taklukan Hati Presiden Soekarno)

2. Nggak mendewakan penampilan

Lihat saja penampilan Steve Jobs dengan T-shirt hitam kemana-mana. Juga Zuckerberg yang nyaman saja dengan kaos oblong berwarna abu-abu dan celana jeans.

Mereka memilih strategi seefisien mungkin terutama untuk hal-hal yang kurang mendasar seperti ‘pakaian apa yang perlu dikenakan hari ini.’

Dengan menghemat waktu dan energi memikirkan hal-hal kurang penting, orang-orang super kaya ini bisa memaksimalkan energi dan waktu mereka untuk memikirkan hal lebih penting seperti pengembangan bisnis.

3. Suka beramal

Bill Gates memberi pelajaran penting tentang menjadi kaya: mereka yang benar-benar kaya adalah mereka yang senang memberi.

Sejauh ini, Bill Gates mencatat kekayaan senilai 90 miliar dollar AS atau Rp 1.200-an triliun.

Bukan hanya Bill Gates yang senang beramal. Orang superkaya lain seperti Buffet, George Soros, sampai Chuck Feeney, pendiri Duty Free Shops, juga dikenal sebagai pesohor kaya raya yang senang berbagi pada sesama.

4. Bawa bekal makan siang sendiri