Find Us On Social Media :

5 Komponen Motor Ini Cepat Rusak Jika Tak Hindari Jalan Berlubang

By Novita Desy Prasetyowati, Kamis, 19 Juli 2018 | 15:46 WIB

Benturan yang diakibatkan lubang jalan bisa membuat pelek motor menjadi bengkok sehingga harus disetel ulang.

3. Laher velg atau bearing

Komponen ini terdapat di tengah roda yang berfungsi menjaga poros ban agar tidak bergeser.

Jika terkena benturan yang keras bearing bisa menjadi bergeser dan aus.

Ban pun terasa seperti "oling" bahkan fungsi rem menjadi tidak maksimal.

4. Suspensi atau sokbreker

Suspensi disebut juga sil karet atau sokbreker penyumbat cairan.

Jika terkena benturan komponen ini akan mudah bocor.

Bahkan as suspensi akan bengkok dan menyebabkan motor seketika tidak bisa berjalan.

Baca juga : Mesin Motor Tiba-Tiba Koit, 5 Hal Ini Penting Buat Dicek Duluan

5. Komstir

Meskipun letak komstir jauh dari ban.

Akan tetapi, komponen komstir yang terletak pada bagian stang bisa menjadi cepat aus dan membuat tarikannya kurang maksimal. (*)

Baca juga : 5 Cara Riding Sepeda Motor di Tikungan, Biar Terhindar Dari Kecelakaan