Find Us On Social Media :

20 Pertanyaan Sehari-hari Ini Bisa Bantu Menstimulus Kecerdasan Buah Hati loh!

By Esti Ayu Hutami, Kamis, 9 Agustus 2018 | 19:12 WIB

20 pertanyaan yang menstimulus kecerdasan buah hati

Grid.ID sudah merangkum 20 pertanyaan yang bisa orangtua tanyakan pada anak untuk menstimulus pemikiran anak, seperti yang ditulis oleh Parents.com.

1. Apa yang sering kamu impikan?

2. Apa yang membuat kamu bahagia?

3. Kalau kamu bisa jadi apa aja sekarang, kamu ingin menjadi apa nak?

4. Apa yang kamu cari saat bangun tidur?

5. Apa sih yang sering buat kamu ketawa dan ngerasa lucu banget?

( BACA JUGA :Begini Cara Tepat Pilih Olahraga yang Sesuai Buat Si Buah Hati!)

6. Kalau kita jalan-jalan ke pantai, hal apa yang pertama kamu lakukan?

7. Gimana kamu mengungkapkan sayangmu ke mama dan papa?

8. Kalau kamu bisa ngomong sama kucing, kira-kira dia lagi ngomong apa ya?

9. Kalau kamu nulis buku, kamu mau nulis tentang apa?

10. Suara apa yang paling kamu suka?