Find Us On Social Media :

Disebut Negara Disiplin, Ternyata di Jepang Ada Aturan untuk Membuang Minyak Goreng Bekas Memasak

By Septiyanti Dwi Cahyani, Selasa, 14 Agustus 2018 | 19:30 WIB

Ternyata di Jepang ada aturan untuk membuang minyak goreng bekas memasak

Oil soldfier merupakan bubuk yang digunakan untuk mengentalkan atau memadatkan minyak.

Oil soldfier ini membuat minyak menjadi kenyal seperti agar-agar dan racun yang di dalamnya akan ikut mati.

Kemudian, aduk campuran minyak dengan oil soldfier dan tunggu hingga minyak membeku.

BACA JUGA Segera Dipentaskan, Sunggyu INFINITE, Ji Chang Wook dan Kang Ha Neul Hadir di Konferensi Pers Musikal Militer

Limbah minyak yang sudah membeku itulah yang bisa dibuang ke tempat sampah.

Tak sampai di situ saja, di Jepang, limbah minyak digolongkan ke dalam sampah yang bisa dibakar.

Petugas kebersihan akan mengumpulkan limbah minyak beku ini dan kemudian membakarnya pada lokasi-lokasi yang telah ditetapkan.

BACA JUGA Miliki Dua Anak Berkebutuhan Khusus, Agatha Suci Tak Mau Salahkan Sang Pencipta

Gimana, mudah kan caranya?

Bisa kita terapkan di Indonesia nih. (*)