Find Us On Social Media :

Ungkapkan Emosi Sedih dan Bahagia, Menangis Ternyata Menyehatkan

By None, Selasa, 21 Agustus 2018 | 22:42 WIB

Laudya Cynthia Bella menangis

Menangis adalah cara megekspesikan kesedihan.

Tapi, dengan cara itu kamu bisa mengeluarkan semua emosi yang ada dalam dirimu.

Ketika kamu menangis, hal itu dapat mengeluarkan emosi dan pikiranmu.

(BACA JUGA : Risih dengan Stretch Mark? Yuk Cegah dengan 4 Tips Sederhana Berikut)

Menyingkirkan semua hal yang membuatmu sedih.

Kemudian setelah itu kamu bakal merasa terbebas dari emosimu dan memiliki perspektif lebih jelas tentang kondisimu.

2. Meredakan stres

Rasa frustasi, marah, membuatmu kadang ingin menangis.

Apa yang telah kamu kerjakan dan hasilnya masih dianggap kurang memuaskan mdalah membuatmu merasa tertekan.

(BACA JUGA : Dinilai Tak Sehat, Ternyata Inilah 4 Manfaat Tidur Sambil Nyalakan Kipas Angin)

Jika kondisimu seperti ini, jangan menahan kalau kamu ingin menangis.

menangis dengan keadaan tekanan yang diberi oleh lingkungan sekitarmu bisa meredakan stres.