Find Us On Social Media :

Tips! 3 Fitur Baru Google Datally, Bisa Menabung Kuota Internet

By Novita Desy Prasetyowati, Minggu, 26 Agustus 2018 | 09:02 WIB

Google mengeluarkan fitur terbaru yang bisa membuat kuota internetmu super hemat.

Laporan Wartawan Grid.ID, Novita D Prasetyowati

GRID.ID - Di era teknologi ini, para kaum milenial biasanya tidak bisa lepas dari smartphone.

Selain masalah baterai, kuota internet menjadi salah satu hal penting yang harus dimiliki.

Namun, semakin berkembangnya teknologi, kebutuhan akan internet menjadi boros.

BACA JUGA: Trik Agar Kamu Bisa Hemat Kuota Internet Saat Gunakan WhatsApp

Akan tetapi, kini kamu tidak lagi perlu khawatir untuk menghemat kuota internet.

Selain menggunakan aplikasi bawaan alias yang ada di smartphone untuk membatasi penggunaan internet, ternyata Google juga memiliki aplikasi unik yang bisa digunakan untuk memanagemen penggunaan internet.

Aplikasi buatan Google tersebut bernama Datally, yang bisa membantu pengguna ponsel mengontrol dan menghemat kuota internet.

BACA JUGA: Google Maps Tanpa Sedot Kuota Internet, Begini Loh Cara Pakainya

Datally bekerja dengan mematikan aplikasi yang memakai kuota internet di belakang sistem (background).

Seperti yang dilansir Grid.ID dari laman kompas.com,

Datally baru-baru ini mendapat cukup banyak pembaruan fitur, yaitu: