Find Us On Social Media :

Bersama Gerakan Gelang Harapan, 3 Artis Perempuan Ini Berkunjung ke Tesso Nilo Bertemu Gajah

By Veronica Sri Wahyu Wardiningsih, Selasa, 28 Agustus 2018 | 17:24 WIB

Wulan Guritno, Amanda Soekasah, dan Janna Soekasah

Melansir dari gelangharapan.com, ketiga sahabat itu bergabung dalam gerakan 'I am Hope' untuk menyebarkan budaya solidaritas dan budaya menyumbang di masyarakat.

BACA JUGA: Awalnya Tak Yakin dengan Atlet Indonesia, Kini Maia Estianty Bangga!Dari dasar itulah, ketiga sahabat itu datang jauh-jauh ke Riau untuk berbagi semangat gerakan mereka.Melalui laman Instagram masing-masing, ketiga perempuan tersebut membagikan momen mereka berinteraksi dengan para gajah.

Masih melansir dari gelangharapan.com, ketiga sahabat ini membuat gerakan bernama Gelang Harapan untuk meningkatkan solidaritas dan kesadaran akan penyakit kanker.Hasil dari penjualan gelang harapan secara 100% akan disumbangkan ke yayasan-yayasan kanker Indonesia, orang-orang yang terkena kanker beserta keluarganya.

BACA JUGA: Sempat Dikabarkan Dekat, Maria Selena 'Mengintip' Saat Kevin Sanjaya Buka Baju di LapanganGelang tersebut terbuat dari limbah kain pelangi jumputan, sisa produksi baju-baju rancangan desainer Ghea Panggabean.