Find Us On Social Media :

7 Perabotan Dapur yang Jadi Sarang Bakteri, Ini Cara Membersihkannya

By Novita Desy Prasetyowati, Selasa, 11 September 2018 | 09:25 WIB

7 Perabotan Dapur yang Jadi Sarang Bakteri, Ini Cara Membersihkannya

Peralatan yang satu ini memang jarang sekali dibersihkan.

Pasalnya, pembuka kaleng juga menjadi perabotan yang jarang digunakan.

Namun sesekali kamu pasti bisa menggunakan alat ini untuk membuka kaleng susu, kornet, atau kaleng soda.

Kamu pasti mengira baha peralatan ini selalu bersih.

Padahal bisa saja makanan yang kamu buka mengenai pembuka kaleng dan menyebabkan bakteri salmonella maupun e-coli berkembang biak.

Kamu bisa membersihkan pembuka kaleng ini dengan terlebih dulu merendamnya di dalam air panas sebelum menggosk dengan cairan pembersih.

Baca Juga : Bertemu dan Foto Bareng Umi Pipik, Mulan Jameela: I Love You!

4. TekoSama seperti dispenser, wadah air ini juga menjadi sarang bakteri.

Pasalnya tak hanya air putih yang biasa berada di dalam teko.

Air teh, kopi, jus juga sering dimasukkan kedalam teko.

Jika tak dibersihkan dengan benar, bisa-bisa bagian dalam teko memiliki kerak kotoran dan menjadi sarang bakteri.

Agar teko tetap terjaga kebersihannya, kamu perlu membersihkannya setelah dan sebelum digunakan.