Find Us On Social Media :

Vivo V11 Pro, Diklaim Sebagai Smartphone Pemecah Rekor Inovasi

By Octa, Rabu, 12 September 2018 | 21:53 WIB

Vivo V11 Pro resmi diperkenalkan (12/9/2018)

Screen Touch ID merupakan generasi keempat dari sensor pemindai sidik jadi di dalam layar.

"Teknologi ini akan merevolusi cara kita membuka layar ponsel," jelas Yoga Samiaji.

2. Desain 3D Futuristik plus Ultra All Screen

Ukuran bazzel tipis di sisi kanan dan kiri (1.76mm), sedangkan dibagian bawah hanya 3,6mm

Semua itu dipadukan dengan desain lekungan bodi 3D.

Layar Vivo V11 Pro 6,41 inci Super Amoled Ultra All Screen, dengan ratio screen to body mencapai 91,27%.

Juga ada face access yang menggunakan infra red dan dengan kesanggupan memindai 1.024 titik

di wajah untuk membuka kunci secara instan.

3. Spesifikasi singkat Vivo V11 Pro

Menggunakan prosesor Qualcomm Snapdragon 660AIE dengan RAM 6GB/ROM 64GB dan Funtouch OS 4.5 terbaru (berdasarkan Android 8.1).